About me

Sekilas tentang masa kecil..
Seperti yang ada di kata pembuka, aku akan kembali mengulas sedikit tentang diriku. Namaku Azti kurniasari, dilahirkan di Gresik 13 Agustus 1990. Sebagai anak terkhir dari 3 bersaudara mungkin terkadang dinilai agak manja. Tapi ya kalo menurut ku sendiri sih ya aku sudah berusaha semandiri mungkin..
Lanjut…Riwayat pendidikanku bermula di TK ISLAM Bakti 1 Gresik dan berlanjut ke MI Asmaiyah Gresik. Selayaknya aanak seusia ku, dorongan dari guru-guru di sekolah dan keluarga membuatku kerap kali mengikuti kegiatan-kegiatan ekstrasekul. Contohnya mengikuti lomba fashion show, lomba mewarnai, lomba membaca doa sehari-hari, dan lain sebagainya.

My family..
My beloved..mamak ku.,,
My beloved…abah ku..
My beloved.. my sister..kak Ina
My beloved.. my brother.. kak nanang..
My beloved .. my little nephew.. Ahmad..




















Usia Puber
Jejang pendidikanku berlanjut menuju SMPN 1 gresik, salah satu sekolah favorit di kota ku.,,untuk bisa masuk ke sekolah itu ..sungguh perjuangan yang sangat besar telah kulakukan. Entahlah sewatu SMP iu aku hanya menjalani aktivitas seperti anak sekolah biasa. Namun setelah memasuki masa SMA di SMAN 1 Gresik, aku menemukan keluarga baru di sana.. Remaja Masjid Roudlotul Ilmi tercinta. Kegiatan kegamaan namun tetap solid, kompak, dan yang paling kusuka itu.,,mbolang!alias tour keliling-keling gitu.,,miss u all ..





Cerita saat ini..
Yap.,,kini menginjak di usia yang sudah gag muda lagi..hehe..harus belajar dewasa.. kini q berada di Universitas Negeri Surabaya Pendidikan Sains 09 kelas A. Sebenarnya untuk menjadi guru adalah bukan impian sejak lam, entah mengapa jalan hidup menunjukkan demikian. Dan kini aku mulai menyenangi pilihan ku itu,,bismillah, niat tholabul ilma..





O iya karena memang aku ni tipe suka coba-coba dan ingin tantangan, 4 kegiatan dan kesibukan kulakukan sekaligus mulai dari kuliah, organisasi PK PT IPPNU Unesa, BEMP Sains, dan juga ku punya murid privat yang sudah kuanggap anak sendiri,,hehe dia Nabila , yg kini masih Tk.
Gara-gara itu pula ku menemukan keluarga –keluarga baru ku .
Kamar 8.. ada bunda , adek pertama, adek kedua..
Ada tante,om,pak de, bude, omah (punya sebutan gitu semua’layaknya keluarga)..

Anak-sains A ..shabat-shabat terdekatku..zakiyah,rizka,novi..

Thanks 4 all